International Lecture Series 2024, #01 Natural Disaster, Risk Reduction and Resilience Building

Pada hari Selasa, 5 maret 2024 telah berlangsung keviatan International Lecture Series #01 yang dilaksanakan secara sinkronus (zoom meeting) dan asinkronus (hybrid). Tema diskusi pada webinar tersebut ialah “Natural Disaster, Risk Reduction and Resilience Building” yang terkait dengan tujuan pembangunan berkelanjutan 11 (Kota dan Permukiman yang Berkelanjutan) dan tujuan pembangunan berkelanjutan 13 (penanganan perubahan iklim). […]
Klinik Manuskrip Batch 1 Jurnal Pembangunan Wilayah dan Kota Tahun 2024

Jurnal pembangunan Wilayah dan Kota (JPWK) yang terakreditasi Sinta 2 menyelenggarakan kegiatan Klinik Manuskrip Batch 1 pada Tanggal 1 Maret 2024. JPWK merupakan salah satu jurnal terakreditasi nasional bersama dengan 5 (lima) jurnal yang lain (Journal Geoplanning, The Indonesian Journal of Planning and Development, Jurnal Pengembangan Kota, Jurnal Wilayah dan Lingkungan Jurnal, dan Jurnal Tataloka) […]
Departemen Perencanaan Wilayah dan Kota Undip adakan Workshop Penyelenggaraan Summer Course dan International Joint Studio

Departemen Perencanaan Wilayah dan Kota Universitas Diponegoro telah berhasil menyelenggarakan kegiatan Summer Course dan International Joint Studio pada tahun 2022 dan 2023. Kegiatan tersebut merupakan salah satu upaya DPWK Undip dalam mendukung misi Undip dalam menghasilkan lulusan yang unggul dan kompetitif. Selain itu, kegiatan tersebut juga ikut berperan dalam meningkatkan branding Undip di kancah internasional. […]
Kerjasama Kajian Loan to Value Berbasis Data Geospasial antara Laboratorium Geomatika dan Perencanaan DPWK UNDIP dengan Kementerian ATR/BPN

Laboratorium Geomatika dan Perencanaan Wilayah dan Kota, Fakultas Teknik Universitas Diponegoro bekerja sama dengan Direktorat Jenderal Survei dan Pemetaan Pertanahan dan Ruang dalam menyusun kajian penilaian loan to value dan land value capture berbasis data geospasial. Kegiatan inisiasi kerjasama diawali dengan pertemuan kedua belah pihak pada Jumat, 26 Januari 2024 di Ruang Theater Gedung Dekanat […]
Prof. Dr. Felicitas Hillmann, Adjunct Professor DPWK Undip 2023

Prof. Dr. Felicitas Hillmann, Adjunct Professor di DPWK Undip, adalah Guru Besar di Technische Universität (TU) Berlin dengan bidang keahlian perencanaan kota dan migrasi. Program Adjunct Professor sebagai bagian dari Program World Class University Undip mengundang beliau untuk meningkatkan eksposure internasional DPWK Undip terutama untuk riset, pengajaran, dan pengembangan inovasi dalam berbagai kegiatan akademik lainnya. […]
Selamat Tahun Baru 2024

Departemen Perencanaan Wilayah dan Kota Universitas Diponegoro mengucapkan Selamat Tahun Baru 2024. Semoga tahun baru 2024 membawa kebahagiaan, keberuntungan, dan kesuksesan bagi kita semua! Selamat Tahun Baru, semoga perjalanan ke depan penuh dengan momen-momen yang indah dan inspiratif.